Kami ingin share untuk temen-temen teknik yang lebih simpel bagaimana Cara Membuat Gantungan Kunci Dari Kain Flanel, cara ini mudah dan bisa temen-temen ikut bersama-sama. Silahkan temen-temen sediakan alat dan bahannya untuk mempermudah proses pembuatan gantungan kucin.
Berikut ini adalah alat dan bahan yang harus temen-temen siapkan sebelum memulai membuat gantungan kunci dari kain flanel. apa saja itu :
Alat dan bahan
- Gunting
- Lem
- Kain Flanel
- Kertas yang sudah di print dengan huruf
- Benang
- Jarum
- Tali gantungan
Cara Membuat Gantungan Kunci Dari Kain Flanel
Nah sekarang coba temen-temen buat pola sesuai huruf, kalau sudah dibuat rapatkan tiap pola dan jahir dengan mengguankan teknik Feston, Kalau belum tahu baca disini : Teknik Menjahit Kain Flanel
Kemudian jika sudah sebagaian di jahit jangan lupa masukan drakon atau kapan untuk membuat kain flanel tersebut terisi, jika sudah jahit kembali sampai benar-benar bersatu, dan membentuk sebuah pola yang rapih.
Oia jangan lupa di jahitan terakhir berikan sebuah pita kecil untuk ditempelkan gantungan sehingga, gantungan bisa dipasang pada kain flanel.
Tempatkan gantung pada bagian paling pojok atau atas agat tidak terlalu terlihat mencolok, pilih warna yang sesuai. Nah berikut ini adalah hasil dari jaitan pola kain flanel untuk gantungan kunci atau gantungan tas dengan teknik menjahit Feston.
Gantungan ini bisa digunakan untuk gantungan kunci, gantungan tas, dompet, kunci motor. Tentu banyak lagi. Temen-temen hanya perlu berkreasi dan mencari pola baru yang lebih untuk dan bagus.
Artikelnya keren gan..
ReplyDeleteMiliki Gantungan Kunci akrilik mulai harga 3500/pcs 1muka tanpa minimal order, dan 4500/pcs 2muka tanpa minimal order. wa 089507699099
This comment has been removed by the author.
ReplyDelete